Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Linieritas Bidang Studi Sertifikasi Guru 2017

Linieritas Kualifikasi S-1/D-IV dengan Bidang Studi Sertifikasi Tahun 2016





Linier yang dimaksudkan di sini adalah kesesuaian antara bidang studi pada ijasah S-1/D-IV dengan bidang studi sertifikasi guru khusus bagi guru yang diangkat sejak Januari 2006.

Sebetulnya, materi tentang hal ini dapat Anda lihat pada Lampiran 1 Buku 1 Pedoman Penetapan Sertifikasi Guru Tahun 2016. Namun demikian, jika sudah singgah di halaman ini, tidak ada salahnya jika Anda meneruskan menyimaknya.

Jika Anda merasa kurang praktis dalam membaca halaman ini, maka kami menyediakan link download yang berisi berkas khusus linieritas bidang studi sertifikasi guru 2017 pada tautan sebagai berikut:


Download Linieritas Bidang Studi Sertifikasi Guru 2017

Guru Mata Pelajaran Umum di TK/SD/MI, SMP/MTS, SMA/MA, SMK/MAK, dan SLB (untuk guru yang linear dan serumpun)

No Bidang StudiSertifikasi Kode S-1/D-IV tanpa PersyaratanMasa Kerja S-1/D-IV denganpersyaratan masa kerja minimal 5 terakhir berturut-turut
1. Guru Kelas TK 020 PGTK/PGPAUD, PGRA, Psikologi Kependidikan lainnya
2. Guru Kelas SD 027 PGSD, Psikologi, PGMI,Pendidikan Matematika, Pendidikan Bahasa Indonesia, Pendidikan IPA (Pendidikan Kimia, Pendidikan Fisika, Pendidikan Biologi), Pendidikan PKn, Pendidikan IPS (Pendidikan Sejarah, Pendidikan Geografi, Pendidikan Ekonomi) Bahasa Indonesia, Matematika, Kimia, Fisika, Biologi, Ekonomi, Sejarah, Geografi
3. PendidikanLuar Biasa 800 Pendidikan Luar Biasa,Pendidikan Khusus -
4. Seni Budaya 217 Pendidikan Seni Budaya dan/atau pendidikan bidang seni budaya yang linear Seni budaya, seni musik,seni tari, seni drama, seni patung, dan seni lainnya yang relevan
5. Pendidikan Jasmani dan Kesehatan 220 Pendidikan jasmani, olah raga dan kesehatan Ilmu keolahragaan dan kepelatihan
6. Bahasa Jawa 746 Pendidikan Bahasa dan/atauSastra Jawa Bahasa dan Sastra Jawa, pendidikan Bahasa Indonesia
7. Bahasa Madura 747 Pendidikan Bahasa dan/atauSastra Madura Bahasa dan Sastra Madura, pendidikan Bahasa Indonesia
8. Bahasa Sunda 748 Pendidikan Bahasa dan/atauSastra Sunda Bahasa dan SastraSunda, pendidikan
9. Bahasa Daerah 749 Pendidikan Bahasa dan/atauSastra Daerah Bahasa dan Sastra Daerah, Pendidikan Bahasa Indonesia
10. Bahasa Bali 750 Pendidikan Bahasa dan/atauSastra Bali Bahasa dan Sastra Bali,pendidikan BahasaIndonesia
11. Bahasa Inggris 157 Pendidikan Bahasa dan/atauSastra Inggris Bahasa dan SastraInggris, pendidikanBahasa Indonesia
12. Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) 100 Pendidikan IPS, Pendidikan Geografi, Pendidikan Ekonomi, Pendidikan Sejarah, Pendidikan Sosiologi, Pendidikan Antropologi Geografi, Ekonomi, Sejarah, Sosiologi, Antropologi, Pendidikan Ekonomi Koperasi/ Ekonomi Koperasi
13. IlmuPengetahuanAlam (IPA) 097 Pendidikan IPA, PendidikanFisika, Pendidikan Kimia, Pendidikan Biologi Fisika, Kimia, Biologi
14. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegara an (PKn) 154 Pendidikan Kewarganegaraan, Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Civic Hukum Ilmu Hukum, Administrasi Negara
15. BahasaIndonesia 156 Pendidikan Bahasa dan/atauSastra Indonesia Bahasa dan SastraIndonesia
16 Matematika 180 Pendidikan Matematika Matematika, Statistika,
17. Bimbingan danKonseling(Konselor) 810 Bimbingan dan Konseling, Bimbingan dan Penyuluhan Psikologi,
18 Geografi 207 Pendidikan Geografi Geografi
19. Ekonomi 210 Pendidikan Ekonomi,Pendidikan Akuntansi, Pendidikan Ekonomi Koperasi, Pendidikan Administrasi Perkantoran, Pendidikan Tata/ Administrasi Niaga Ekonomi, Akuntansi, Ekonomi Koperasi, Ilmu Ekonomi/Studi Pembangunan, Manajemen, Ekonomi Syariah
20. Sosiologi 214 Pendidikan Sosiologi,Pendidikan Antropologi, Pendidikan Sosiologi Antropologi Sosiologi, Antropologi, Sosiologi Antropologi
21. Antropologi 215 Pendidikan Sosiologi, Pendidikan Antropologi, Pendidikan Sosiologi Antropologi Sosiologi, Antropologi, Sosiologi Antropologi
22. Bahasa Jerman 160 Pendidikan Bahasa dan/atauSastra Jerman Bahasa dan/atau SastraJerman
23. BahasaPerancis 164 Pendidikan Bahasa dan/atauSastra Perancis Bahasa dan/atau SastraPerancis
24. Bahasa Arab 167 Pendidikan Bahasa dan/atauSastra Arab Bahasa dan/atau SastraArab
25. Bahasa Jepang 170 Pendidikan Bahasa dan/atauSastra Jepang Bahasa dan/atau SastraJepang
26. BahasaMandarin 174 Pendidikan Bahasa dan/atauSastra Mandarin Bahasa dan/atau SastraMandarin
27 Fisika 184 Pendidikan Fisika Fisika
28 Kimia 187 Pendidikan Kimia Kimia, Teknik Kimia
29 Biologi 190 Pendidikan Biologi Biologi
30 Sejarah 204 Pendidikan Sejarah Sejarah
31. TIK 224 Pendidikan Teknik Informatika/Informatika, Pendidikan Teknik Komputer, Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer, Pendidikan Ekeltronika Teknik Informatika/ Informatik, Teknik Komputer, Teknik Informatika dan Komputer, Sistem Informasi, Manajemen Informatika, Teknik Elekronika

Guru Mata Pelajaran Kejuruan (Produktif) di SMK/MAK (untuk guru yang linear dan serumpun) yang diangkat sejak 31 Desember 2005 sampai dengan 30 Desember 2015.





No Bidang Studi
Sertifikasi
Kode S-1/D-IV kependidikan
tanpa masa kerja
S-1/D-IV denganmasa kerja minimal 5 tahun
berturut-turut
1 Teknik KonstruksiBaja 401 Pendidikan Teknik Bangunan/ Pendidikan Teknik Sipil, Pendidikan Teknik Arsitektur Teknik Sipil, Teknik Arsitektur
2 Teknik KonstruksiKayu 402 Pendidikan Teknik Bangunan/ Pendidikan Teknik Sipil, Pendidikan Teknik Arsitektur Teknik Sipil, Teknik Arsitektur
3 Teknik KonstruksiBatu dan Beton 403 Pendidikan Teknik Bangunan/ Pendidikan Teknik Sipil, Pendidikan Teknik Arsitektur Teknik Sipil, TeknikArsitektur
4 Teknik GambarBangunan 406 Pendidikan Teknik Bangunan/ Pendidikan Teknik Sipil, Pendidikan Teknik Arsitektur Teknik Sipil, TeknikArsitektur
5 Teknik Furnitur 616 Pendidikan TeknikBangunan Teknik Sipil, Desain Produk, Seni Rupa, Bidang lain yang relevan
6 Teknik Plambing danSanitasi 407 Pendidikan TeknikBangunan, PendidikanTeknik Sipil Teknik Sipil, TeknikPenyehatan
7 Geomatika 671 Teknik Survey danPemetaan Geomatika
8 Teknik PembangkitTenaga Listrik 415 Pendidikan Teknik Listrik, Pendidikan Teknik ElektroKhusus untuk Teknik Pendingin dan Tata Udara dapat juga dariPendidikan Teknik Mesin Teknik Listrik, TeknikElektroKhusus untuk Teknik Pendingin dan Tata Udara dapat juga dari Teknik Mesin
9 Teknik JaringanTenaga Listrik 672 Pendidikan Teknik Listrik, Pendidikan Teknik ElektroKhusus untuk Teknik Pendingin dan Tata Udara dapat juga dariPendidikan Teknik Mesin Teknik Listrik, TeknikElektroKhusus untuk Teknik Pendingin dan Tata Udara dapat juga dari Teknik Mesin
10 Teknik Instalasi Pemanfaatan Tenaga Listrik 673 Pendidikan Teknik Listrik, Pendidikan Teknik ElektroKhusus untuk Teknik Pendingin dan Tata Udara dapat juga dariPendidikan Teknik Mesin Teknik Listrik, TeknikElektroKhusus untuk Teknik Pendingin dan Tata Udara dapat juga dari Teknik Mesin
11 Teknik OtomasiIndustri 618 Pendidikan Teknik Listrik, Pendidikan Teknik ElektroKhusus untuk Teknik Pendingin dan Tata Udara dapat juga dariPendidikan Teknik Mesin Teknik Listrik, TeknikElektroKhusus untuk Teknik Pendingin dan Tata Udara dapat juga dari Teknik Mesin
12 Teknik Pendingin dan Tata Udara 536 Pendidikan Teknik Listrik, Pendidikan Teknik ElektroKhusus untuk Teknik Pendingin dan Tata Udara dapat juga dariPendidikan Teknik Mesin Teknik Listrik, TeknikElektroKhusus untuk Teknik Pendingin dan Tata Udara dapat juga dari Teknik Mesin
13 Teknik Pemesinan 424 Pendidikan Teknik Mesin Teknik Mesin, TeknikIndustri, Metalurgi
14 Teknik Pengelasan 421 Pendidikan Teknik Mesin Teknik Mesin, TeknikIndustri, Metalurgi
15 Teknik FabrikasiLogam 422 Pendidikan Teknik Mesin Teknik Mesin, TeknikIndustri, Metalurgi
16 Teknik PengecoranLogam 423
17 Teknik Pemeliharaan Mekanik Industri 674
18 Teknik GambarMesin 426
19
20
21
Pemeliharaan danPerbaikan Motor dan Rangka Pesawat Udara (Airframe Power Plant) Pemesinan Pesawat Udara (Aircraft Machining) Konstruksi Badan Pesawat Udara (Aircraft Sheet Metal Forming)Konstruksi Rangka 470
467
469
Untuk kode 471 dan473, dapat dari Teknik Elektronika
Untuk kode
467, 468,
469, dan
470 dapat dari
22 Pesawat Udara(Airframe Mechanics) 468 Teknik Pesawat Udara Teknik Mesin
Untuk kode 468 dan
23 Kelistrikan PesawatUdara (AircraftElectricity) 472 469 dapat dari
Teknik Otomotif,
24 Elektronika Pesawat Udara (Aviation Electronics) 473 Untuk kode 472 dapat dari Teknik Listrik
25 Pemeliharaan danPerbaikan Instrumen Elektronika Pesawat Udara (Electrical Avionics) 471
26 Persiapan Grafika 492 Teknik Grafika Teknik Komputer Grafis
27 Produksi Grafika 491
28
29
TeknikInstrumentasi LogamKontrol Proses 501
499
Teknik InstrumentasiIndustri -
30 Kontrol Mekanik 500
31 Teknik Pelayanan Produksi 592 Teknik Industri -
32 Teknik Pergudangan 675
33 Teknik PemintalanSerat Buatan 484 Teknologi Tekstil -
34 Teknik PembuatanBenang 485 Teknologi Tekstil -
35 Teknik PembuatanKain 486 Teknologi Tekstil -
36 Teknik Penyempurnaan Tekstil 590 Teknologi Tekstil -
37 Teknik ProduksiMinyak dan Gas 676 Teknik Perminyakan Teknik Pertambangan
38 Teknik PemboranMinyak dan Gas 677 Teknik Perminyakan Teknik Pertambangan
39 Teknik Pengolahan Minyak, Gas, dan Petro Kimia 597 Teknik Perminyakan Teknik Pertambangan
40 GeologiPertambangan 495 Geologi Pertambangan -
41 Kimia Analisis 506 Pendidikan Kimia Kimia, Teknik Kimia
42 Kimia Industri 505 Pendidikan Kimia Kimia, Teknik Kimia
43 Teknik KendaraanRingan 586 Pendidikan Teknik Mesin,
Pendidikan Teknik Otomotif
Teknik Mesin
44 Teknik Sepeda Motor 587 Pendidikan Teknik Mesin,
Pendidikan Teknik Otomotif
Teknik Mesin
45 Teknik Alat Berat 428 Pendidikan Teknik Mesin,
Pendidikan Teknik Otomotif
Teknik Mesin
46 Teknik PerbaikanBodi Otomotif 429 Pendidikan Teknik Mesin,
 Pendidikan Teknik Otomotif
Teknik Mesin
47 Teknik KonstruksiKapal Baja 476 Teknik Perkapalan Teknik Perencanaan dan Konsrtuksi Kapal,Teknik Pemesinan
Kapal, Teknik Bangunan Kapal, Teknik Kelistrikan Kapal
48 Teknik KonstruksiKapal Kayu 481 Teknik Perkapalan Teknik Perencanaan danKonsrtuksi Kapal,TeknikPemesinan Kapal, Teknik Bangunan Kapal, Teknik Kelistrikan Kapal
49 Teknik KonstruksiKapal Fiberglass 588 Teknik Perkapalan Teknik Perencanaan danKonsrtuksi Kapal,TeknikPemesinan Kapal, Teknik Bangunan Kapal, Teknik Kelistrikan Kapal
50 Teknik InstalasiPemesinan Kapal 478 Teknik Perkapalan Teknik Perencanaan danKonsrtuksi Kapal,TeknikPemesinan Kapal, Teknik Bangunan Kapal, Teknik Kelistrikan Kapal
51 Teknik PengelasanKapal 477 Teknik Perkapalan Teknik Perencanaan danKonsrtuksi Kapal,TeknikPemesinan Kapal, Teknik Bangunan Kapal, Teknik Kelistrikan Kapal
52 Kelistrikan Kapal 479 Teknik Perkapalan Teknik Perencanaan danKonsrtuksi Kapal,TeknikPemesinan Kapal, Teknik Bangunan Kapal, Teknik Kelistrikan Kapal
53 Teknik GambarRancang Bangun Kapal 480 Teknik Perkapalan Teknik Perencanaan danKonsrtuksi Kapal,TeknikPemesinan Kapal, Teknik Bangunan Kapal, Teknik Kelistrikan Kapal
54 Interior Kapal 589
55 Teknik Audio Video 533 Pendidikan Teknik Elektronika,
Teknik Mekatronika,
Teknik Elektronika, Teknik Telekomunikasi, Teknik Elektro
56 Teknik ElektronikaIndustri 534 Pendidikan Teknik Elektronika,
Teknik Mekatronika,
Teknik Elektronika, Teknik Telekomunikasi, Teknik Elektro
57 Teknik ElektronikaKomunikasi 678 Pendidikan Teknik Elektronika,
Teknik Mekatronika,
Teknik Elektronika, Teknik Telekomunikasi, Teknik Elektro
58 Teknik Mekatronika 598 Pendidikan Teknik Elektronika,
Teknik Mekatronika,
Teknik Elektronika, Teknik Telekomunikasi, Teknik Elektro
59 Teknik Ototronik 430 Pendidikan Teknik Elektronika,
Teknik Mekatronika,
Teknik Elektronika, Teknik Telekomunikasi, Teknik Elektro
60 Teknik Energi Hidro 679 Teknik Energi Terbarukan Teknik Sumber DayaAir
61 Teknik Energi Surya dan Angin 680 Teknik EnergiTerbarukan -
62 Teknik EnergiBiomassa 681 Teknik EnergiTerbarukan -
63 Rekayasa PerangkatLunak 524 Pendidikan TeknikElektronika Teknik Elektronika, Teknik Telekomunikasi, Teknik Informatika, Teknik Elektro
64 Teknik Komputer dan Jaringan 525 Pendidikan TeknikElektronika Teknik Elektronika, Teknik Telekomunikasi, Teknik Informatika, Teknik Elektro
65 Multimedia 526 Pendidikan TeknikElektronika Teknik Elektronika, Teknik Telekomunikasi, Teknik Informatika, Teknik Elektro
66 Teknik TransmisiTelekomunikasi 599 Pendidikan TeknikElektronika Teknik Elektronika, Teknik Telekomunikasi
67 Teknik Suitsing 517 Pendidikan TeknikElektronika Teknik Elektronika, Teknik Telekomunikasi
68 Teknik JaringanAkses 600 Pendidikan TeknikElektronika Teknik Elektronika, Teknik Telekomunikasi
69 Teknik Produksi dan Penyiaran Program Radio dan Pertelevisian 682 Teknologi Pendidikan,
Pendidikan Teknik
 Informatika dan Komputer
Teknik Broadcasting,Broadcast Journalism, Ilmu Komunikasi, Teknik Informatika dan Komputer
70 Keperawatan 575 Ilmu Keperawatan, Keperawatan Ilmu Keperawatan,Keperawatan
71 Keperawatan Gigi 577 Ilmu Keperawatan, Keperawatan Ilmu Keperawatan,Keperawatan
72 Analis Kesehatan 580 Analis Kesehatan Analis Kesehatan
73 Farmasi 582 - Farmasi, Teknik Kimia
74 Farmasi Industri 601 - Farmasi, Teknik Kimia
75 Pekerjaan Sosial 683 Pendidikan Luar Sekolah Kesejahteraan Sosial
76 Agribisnis Tanaman Pangan dan Hortikultura 553 Agribisnis Agribisnis Pertanian/ Agronomi/Produksi Tanaman, Budidaya Pertanian, Teknologi
77 Agribisnis Tanaman 558 Agribisnis Agribisnis Pertanian/ Agronomi/Produksi Tanaman, Budidaya Pertanian, Teknologi
Perkebunan Hasil Pertanian,Teknologi Pangan
78 AgribisnisPerbenihan dan Kultur Jaringan Tanaman 684 Hasil Pertanian,Teknologi Pangan
79 Agribisnis TernakRuminansia 445 Agribisnis peternakan Peternakan
80 Agribisnis TernakUnggas 446 Agribisnis peternakan Peternakan
81 Agribisnis AnekaTernak 610 Agribisnis peternakan Peternakan
82 Kesehatan Hewan 611 Agribisnis peternakan Peternakan
83 TeknologiPengolahan HasilPertanian 456 Teknologi Pengolahan
Hasil Pertanian
Teknologi Pertanian dan Perikanan
84 Teknologi Pengolahan Hasil Perikanan 685 Teknologi Pengolahan
Hasil Pertanian
Teknologi Pertanian dan Perikanan
85 Pengawasan Mutu Hasil Pertanian dan Perikanan 686 Teknologi Pengolahan
Hasil Pertanian
Teknologi Pertanian dan Perikanan
86 Alat Mesin Pertanian 687 Mekanisasi Pertanian -
87 Teknik Tanah danAir 688 Ilmu Tanah dan
Sumber Daya Lahan
-
88 Teknik Inventarisasi dan Pemetaan Hutan 689 Kehutanan Manajemen Hutan, Teknologi Hasil Hutan, Budidaya Hutan, Konservasi Sumber Daya Hutan.
89 Teknik KonservasiSumberdaya Hutan 690 Kehutanan Manajemen Hutan, Teknologi Hasil Hutan, Budidaya Hutan, Konservasi Sumber Daya Hutan.
90 Teknik Rehabilitasi dan Reklamasi Hutan 691 Kehutanan Manajemen Hutan, Teknologi Hasil Hutan, Budidaya Hutan, Konservasi Sumber Daya Hutan.
91 Teknik ProduksiHasil Hutan 692 Kehutanan Manajemen Hutan, Teknologi Hasil Hutan, Budidaya Hutan, Konservasi Sumber Daya Hutan.
92 Nautika KapalPenangkap Ikan 511 Teknologi PenangkapanIkan -
93 Teknika KapalPenangkap Ikan 512 Teknologi PenangkapanIkan -
94 Budidaya Perikanan 693 Perikanan Ilmu Perikanan, Teknologi Hasil Perikanan
95 Budidaya Krustacea 694 Perikanan Ilmu Perikanan, Teknologi Hasil Perikanan
96 BudidayaKekerangan 695 Perikanan Ilmu Perikanan, Teknologi Hasil Perikanan
97 Budidaya RumputLaut 696
98 Nautika Kapal Niaga 509 Pelayaran KetatalaksanaanPelayaran Niaga dan Kepelabuhan, Pengelolaan Pelabuhan,
99 Teknika Kapal Niaga 510 Pelayaran KetatalaksanaanPelayaran Niaga dan Kepelabuhan, Pengelolaan Pelabuhan,
100 AdministrasiPerkantoran 539 Pendidikan AdministrasiPerkantoran AdministrasiPerkantoran
101 Akuntansi 540 Pendidikan Akuntansi, Pendidikan Ekonomi Akuntansi, Ekonomi
102 Perbankan 543 Perbakan Syariah/ Ekonomi Syariah Akuntansi, Ekonomi
103 Perbankan Syariah 697 Perbakan Syariah/ Ekonomi Syariah Akuntansi, Ekonomi
104 Pemasaran 615 Pendidikan Administrasi Niaga, Pendidikan Dunia Usaha Pemasaran/Ekonomi,Administrasi Niaga, Bisnis dan Manajemen/ Dunia Usaha,
105 Usaha PerjalananWisata 607 Pariwisata Industri Perjalanan, Pengaturan Perjalanan
106 AkomodasiPerhotelan 549 Manajemen Perhotelan, Kajian perhotelan -
107 Jasa Boga 608 Pendidikan VokasionalTata Boga Tata Boga/PKK
108 Patiseri 434 Pendidikan VokasionalTata Boga Tata Boga/PKK
109 Tata KecantikanRambut 437 Pendidikan VokasionalTata Rias Kecantikan/Tata Rias
110 Tata KecantikanKulit 438 Pendidikan VokasionalTata Rias Kecantikan/Tata Rias
111 Tata Busana 698 Pendidikan TataBusana/PKK, DesainMode, Fashion Design Tata Busana/PKK,
Desain Mode,
Fashion Design
112 Seni Lukis 603 Pendidikan Seni Rupa Seni Rupa Murni
113 Seni Patung 604 Pendidikan Seni Rupa Seni Rupa Murni
114 Desain KomunikasiVisual 605 Desain Komunikasi Visual Grafika
115 Desain Interior 699 Desain Interior Arsitektur
116 Animasi 565 Animasi Multimedia
117 Desain dan ProduksiKriya Tekstil 460 Pendidikan SeniRupa/Kerajinan Seni Rupa/Kerajinan, Seni Rupa Murni
118 Desain dan ProduksiKriya Kulit 461 Pendidikan SeniRupa/Kerajinan Seni Rupa/Kerajinan, Seni Rupa Murni
119 Desain dan ProduksiKriya Keramik 462 Pendidikan SeniRupa/Kerajinan Seni Rupa/Kerajinan, Seni Rupa Murni
120 Desain dan ProduksiKriya Logam 463
121 Desain dan ProduksiKriya Kayu 464
122 Seni Musik Klasik 568 Pendidikan Seni Drama
Tari dan Musik (Sendratasik), Pendidikan Seni Pertunjukan
Seni Musik, Seni DramaTari dan Musik (Sendratasik), Seni Pertunjukan
123 Seni Musik NonKlasik 569 Pendidikan Seni Drama
Tari dan Musik (Sendratasik), Pendidikan Seni Pertunjukan
Seni Musik, Seni DramaTari dan Musik (Sendratasik), Seni Pertunjukan
124 Seni Tari 570 Pendidikan Seni Drama
Tari dan Musik, Pendidikan
Seni Pertunjukan
Seni Drama Tari dan Musik (Sendratasik), Seni Pertunjukan
125 Seni Karawitan 571 Pendidikan Seni
Drama Tari dan Musik,
Pendidikan Seni Pertunjukan
Seni Karawitan, Seni Pertunjukan
126 Seni Pedalangan 572 Seni Pedalangan -
127 Pemeranan 641 Pendidikan SeniPertunjukan Teater
128 Tata Artistik 642 Pendidikan SeniPertunjukan Teater

Demikian posting kami tentang Linearitas Bidang Studi Sertifikasi Guru Tahun 2016. Semoga membantu.

1 komentar untuk "Linieritas Bidang Studi Sertifikasi Guru 2017"

  1. Ini akurat ya pak postingannya..
    Soalnya sy guru paud yg sudah 5tahun mengajar, tapi sy spd bahasa inggris, jdi sesuai yg tercantum diatas sy sudah linear ya pak

    BalasHapus

Masukan dari Anda Terhadap Tulisan Kami Akan Sangat Kami Apresiasi. Terima Kasih dan Selamat Berpartisipasi!