Soal UKK/ UAS Semester II Kelas 2 SD Kurikulum 2013
InformasiGuru.com -
Posting Komentar
image by: Pixabay |
Download Soal Tematik Kelas 2 SD Semester II K-13
Semangat Pagi, Salam Informasi....
Judul pada edisi postingan kali ini ialah Soal UKK/ UAS Semester II Kelas 2 SD Kurikulum 2013 yang mana kumpulan soal tematik ini berisi lengkap tema-tema semester II/ 2 mulai dari tema 5 sampai dengan tema 8.
Selanjutnya kami sajikan link download materi soal UKK/ UAS Semester 2 Kelas 2 SD Kurikulum 2013 di bawah ini, dipersilahkan....
Baca Juga:Kami akan cuplikkan sedikit contoh soal pada Tema 5 Hidup Bersih dan Sehat sebagai gambaran sebelum Anda mengunduhnya....
Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan jawaban yang tepat!
1. Sebelum kita makan sebaiknya kita berdoa dan............................terlebih dahulu.
2. Makanan yang sehat adalah makanan yang bersih dan ........................
3. Olahraga membuat kita jadi...........................
4. Membuang sampah sebaiknya di...................
5. UKS kepanjangan dari............................................
6. PUSKESMAS kepanjangan dari.......................
7. Membuang sampah sembarangan dapat menyebabkan.....................
8. Banyaknya titik sudut pada bangun datar persegi adalah ....
9. Jalan kaki bermanfaat untuk kesehatan organ .................
10. Rumus volume kubus adalah..................
11. Apa manfaat menjaga prilaku hidup sehat?
12. Sebutkan perbedaan bangun datar dan bangun ruang?
13. Berikan contoh prilaku hidup bersih di sekolah!
14. Tuliskan akibat tidak berprilaku hidup sehat!
Untuk soal selengkapnya, silahkan download link di atas.
Semoga semua materi di atas bermanfaat dan bisa dijadikan sebagai salah satu referensi untuk pengayaan materi buah hati Anda dalam menghadapi Soal UKK/ UAS Semester II Kelas 2 SD Kurikulum 2013 yang akan dijalani sebentar lagi.
Akhir kata, salam sukses selalu dan maju terus dunia pendidikan Indonesia!
(Redaksi)
Posting Komentar untuk "Soal UKK/ UAS Semester II Kelas 2 SD Kurikulum 2013"
Masukan dari Anda Terhadap Tulisan Kami Akan Sangat Kami Apresiasi. Terima Kasih dan Selamat Berpartisipasi!