Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Soal-Jawab Siap PH/UH 1 Kelas 3 SD/MI Tema 2 Subtema 3 Semester 1/Ganjil K-13 Revisi 2018

Download Contoh Soal dan Kunci Jawaban Siap PH/UH 1 Kelas 3 SD/MI Tema 2: Menyayangi Tumbuhan dan Hewan Subtema 3: Menyayangi Tumbuhan Semester 1/Ganjil Kurikulum 2013/K13 Revisi 2018 Tahun Pelajaran 2019/2020 I pdf

Download Soal dan Kunci Jawaban Siap PH/UH 1 Kelas 3 SD/MI Tema 2: Menyayangi Tumbuhan dan Hewan Subtema 3: Menyayangi Tumbuhan Semester 1/Ganjil Kurikulum 2013/K13 Revisi 2018 Tahun Pelajaran 2019/2020


Salam pendidikan bagi kita semuanya, semoga maju dan jaya dunia pendidikan Indonesia. Pada kesempatan ini, masih dengan topik yang sama yakni tulisan yang terkait dengan contoh soal plus kunci jawaban dalam rangka persiapan menghadapi datangnya penilaian harian/PH pada semester I tahun pelajaran 2019/2020.




Kali ini disajikan tulisan berjudul Soal-Jawab Siap PH/UH 1 Kelas 3 SD/MI Tema 2 Subtema 3 Semester 1/Ganjil K-13 Revisi 2018 yang mana ia tentu saja telah menerapkan kurikulum terbaru edisi 2018. Pada prinsipnya ketika muatan suatu contoh soal telah memenuhi unsur kebaruan maka ia sudah layak untuk dijadikan sebagai media belajar atau dijadikan sebagai pelengkap materi yang telah diajarkan oleh bapak dan ibu guru.

Pada tema 2 subtema 3 Semester 1/Ganjil K-13 Revisi 2018 untuk kelas 3 SD/MI ini termuat rincian materi yang antara lain adalah:

-Melakukan wawancara untuk mengetahui cara merawat tanaman
-Melakukan penjumlahan dengan menggunakan garis bilangan
-Membuat motif hias tumbuhan
-Menjawab pertanyaan tentang petunjuk perawatan tanaman
-Melaporkan hasil wawancara secara tertulis
-Melakukan kombinasi gerak memutar dan menekuk
-Menuliskan daftar pertanyaan untuk wawancara
-Membuat hiasan dekoratif dengan bentuk tumbuhan
-Menuliskan daftar tugas anggota
-Menceritakan pengalaman melaksanakan tugas sehari-hari di rumah

Kembali pada contoh soal yang disaikan pada tulisan ini, bahwa ia berisi sebanyak 20 butir soal berjenis pilihan ganda yang sudah relatif mewakili materi terkait PH/UH Kelas 3 SD/MI Tema 2 Subtema 3 Semester 1/Ganjil K-13 Revisi 2018 tentang menyayangi tumbuhan. Ia berformat file PDF dan bisa dicetak atau digandakan sesuai kebutuhan serta bisa dipergunakan sebagai pelengkap dalam penyusunan soal PH bagi anak didik jika ternyata Anda berprofesi sebagai seorang guru khususnya guru yang mengampu kelas 3 SD/MI sederajat.

Pada akhir tulisan ini disediakan tautan untuk mengunduhnya, namun sebelum memutuskan untuk mendownloadnya alangkah lebih baik untuk melihat terlebih dahulu petikan beberapa contoh soal yang disajikan di bawah ini:

PENILAIAN HARIAN (PH) TAHUN PELAJARAN 2019-2020

Nama : .............................
No absen : …………………
Kelas : 3 (Tiga)
Hari / Tanggal :
Tema 2 : Menyayangi Tumbuhan dan Hewan
Sub 3 : Menyayangi Tumbuhan

A. Pilihan Ganda
1. Banyak sekali cara yang dapat kita lakukan dalam menyayangi hewan dan tumbuhan. Salah satu cara kita menyayangi tumbuhan misalnya ....
a. Menyiraminya secara rutin
b. Memasukkannya ke dalam rumah
c. Memetik dan menyimpan bunganya
2. Kita harus menyayangi tumbuhan karena ....
a. Menghasilkan oksigen
b. Menghasilkan karbondioksida
c. Bisa dijual
3. Yang bukan merupakan manfaat dari hutan bakau adalah ....
a. Pencegah terjadinya abrasi
b. Mencegah terjadinya kebakaran hutan
c. Sebagai peredam gelombang air laut
4. Menyirami tanaman adalah termasuk salah satu cara .... tanaman.
a. Menyayangi
b. Menyiksa
c. Merusak
9. Yang dimaksud dengan menyiangi tanaman adalah ....
a. Mencabut rumput liar di sekitar tanaman
b. Menyirami ketika siang hari
c. Ketika siang harus memberi pupuk
10. Menyemprotkan obat pembasmi hama pada tanaman diperlukan untuk ....
a. Membuat tanaman menjadi subur
b. Membunuh hama yang menyerang tanaman
c. Memperkuat tanaman pada bagian akarnya
12. Pada gambar di atas, huruf “C” seharusnya berisi angka berapa?
a. 4
b. 5
c. 6
13. Pada gambar di atas, huruf “Z” seharusnya berisi angka berapa?
a. 13
b. 14
c. 15
16. Fungsi pupuk bagi tanaman adalah ....
a. Untuk meningkatkan kesuburan
b. Sebagai makanan pendamping
c. Sebagai cadangan makanan
17. Terdapat hal yang tidak bisa dilakukan dalam wawancara. Wawancara tidak bisa dilakukan oleh ....
a. Hanya 1 orang
b. Hanya 2 orang
c. Hanya 3 orang
20. Membantu orang tua adalah .... anak di rumah.
a. Keterpaksaan
b. Penyiksaan
c. Kewajiban

Untuk mengunduh contoh Soal-Jawab Siap PH/UH 1 Kelas 3 SD/MI Tema 2 Subtema 3 Semester 1/Ganjil K-13 Revisi 2018 Terbaru, dipersilahkan melalui tautan berikut ini:




Download Contoh Soal dan Kunci Jawaban Siap PH/UH 1 Kelas 3 SD/MI Tema 2: Menyayangi Tumbuhan dan Hewan Subtema 3: Menyayangi Tumbuhan Semester 1/Ganjil Kurikulum 2013/K13 Revisi 2018 Tahun Pelajaran 2019/2020 I pdf


Dipersilahkan untuk mendonwload file tersebut pada tautan yang telah disediakan agar mendapatkan informasi yang lengkap dan utuh.

Sekian tulisan yang berjudul:

Soal-Jawab Siap PH/UH 1 Kelas 3 SD/MI Tema 2 Subtema 3 Semester 1/Ganjil K-13 Revisi 2018

Semoga sebaran informasi ini bermanfaat dan salam sukses selalu!

Posting Komentar untuk "Soal-Jawab Siap PH/UH 1 Kelas 3 SD/MI Tema 2 Subtema 3 Semester 1/Ganjil K-13 Revisi 2018"